Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

AIO Tesla Invander GT KIT By Teslacigs Gahar

Tesla Invander GT KIT

Hai teman-teman semuanya kembali lagi di blog Vaper Vapers ini. Buat teman-teman yang membaca blog ini semoga selalu diberi kesehatan, dilancarkan rezekinya dan selalu dilancarkan segala urusan-urusannya. Jangan lupa untuk selalu mendatangi situs ini karena akan selalu ada update'an tentang berbagai macam-macam vape, liquid, pod dll ya teman-teman, baik teman-teman kali ini kita akan membahas suatu bisa dibilang AIO ya, yang bernama Tesla Invander GT KIT. Siapa sih yang belum kenal dengan merk Tesla? Pasti sudah pada tahu kan tentunya, untuk menyalakan Tesla ini kalian cukup pencet 5 kali teman-teman, terdapat juga 3 mode yaitu (auto, A&P, dan push), device ini tidak terlalu besar dan tidak terlalu kecil dan sangat handy ditangan teman-teman tentunya.

Untuk catridge ini bisa diisikan liquid sampai 3ml ya teman-teman lumayan banyak dan tidak sering terlalu sering untuk mengejok terus, di bagian atas catridge juga terpasang air hole yang bisa diatur cukup lebar teman-teman, dibagian belakang juga ada semacam fentilasi untuk melihat seberapa banyak liquidnya jadi kalian tidak perlu untuk berulang kali mencopot catridge, bagian cas berada di bawah bagi kalian yang bingung, coil 0.6 kalian bisa coba untuk liquid yang basicnya fruity ya teman-teman, untuk mengisi liquid ada dibagian samping catridge, lumayan ngebul ya teman-teman asap yang dihasilkan cukup banyak. Ok kita akan langsung membahas bagaimana spesifikasi hal lainnya dari Tesla Invander GT KIT ini.

Baca Juga :

Contents :
  • 1x Invader GT device
  • 1x Invader GT cartridge
  • 1x T-P1 coil (0.2ohm mesh)
  • 1x T-P2 coil (0.6ohm regular)
  • 1x User Manual
  • 1x Adater Ring
  • 1x Charging Cable E
  • 1x Invader GT Kit Package

Specifications :

Mod
  • Dimension: 68 x 43 x 19.1mm
  • Battery capacity: 1200mAh
  • Weight: 110g
  • Output wattage: 7W-50W
  • Input voltage: 3.2V-4.2V
  • Input current: 15A
  • USB charging: 5V/1A
  • Charging time: 1.4h

Pod
  • Dimension: 42 x 37.5 x 15mm
  • Capacity: 3ml(standard edition)/2ml(EU edition)
Resistance :
  • T-PI mesh 0.2ohm wattage: 30-50W
  • T-P2 regular 0.6ohm wattage: 13-23W
  • T-P3 mesh 0.8ohm wattage: 10-15W
  • T-P4 mesh 0.3ohm wattage: 20-35W
  • RBA-P1 coil wattage: 22W
  • Coil material: Organic cotton + iron chromium
  • Suitable for: Nicotine salt + regular e-liquid

Harga :

Untuk harga AIO ini sekitar 380-400k teman-teman, dengan harga segitu merupakan harga yang sangat bersahabat ya teman-teman, bagi kalian yang tertarik dengan AIO Telsa Invander GT KIT ini kalian bisa membelinya di toko online atau di toko vape store terdekat dari rumah kalian ya teman-teman.Cukup sekian dari saya bila ada salah kata saya mohon maaf silahkan kalian komentar dibawah dan akan saya perbaiki. Terimakasih.