Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Shells by Kuga Heat

Shells




Hai teman-teman semuanya kembali lagi di blog Vaper Vapers ini. Buat teman-teman yang membaca blog ini semoga selalu diberi kesehatan, dilancarkan rezekinya dan selalu dilancarkan segala urusan-urusannya. Jangan lupa untuk selalu mendatangi situs ini karena akan selalu ada update'an tentang berbagai macam-macam vape, liquid, pod dll ya teman-teman. 

Baca Juga :

Kali ini kita akan membahas sebuah Pod lagi dan lagi ya wkwkwk... pasti kalian bosan ya lama-lama karena saya disini sering membahas sebuah vape yang berjenis Pod. Tapi gapapa kali ini kita akan membahas sesuatu dari Kuga Heat yang bernama Shells Pod. Yeah akan kita bahas tipis-tipis disini dan untuk spek lengkapnya akan saya bahas dibawah yak, untuk power maksimal dari Pod ini adalah 13 watt man teman lumayan untuk power dari Pod kecil ini, untuk baterainya 650mAh, untuk firing sudah auto firing jadinya gak ada tombol untuk firingya dan kalian tinggal sedot aja. Dari segi desain Pod ini sangat simple dan elegan keren sih menurut saya.

Specifications :
  • Battery Capacity : 650mAH inner battery
  • Power Wattage : 3.7v – 13w
  • Coil : 1.0ohm kanthal mesh coil
  • Size : 18x108mm
  • Pod Capacity : 4ml 
  • Charge : Micro USB

Includes :
  • 1x Kuga Warm SHELLS sheath package
  • 1x Type-C USB battery charger
  • 1x Manual Book

Harga :

Untuk harga dari Pod ini sekitar 250K man teman. Jika kalian berminat membelinya kalian bisa membelinya di tokok vape terdekat kalian atau di toko online terpecaya kalian ya. Terima kasih sudah mengunjungi situs Vapervapers, jangan lupa share situs ini ke man teman kalian karena akan ada update'an menarik seputar vape lainnya. Mohon maaf bila ada kesalahan penulisan, kata maupun informasi pada situs ini. Thanks.





Post a Comment for "Shells by Kuga Heat"